SOSIALISASI MOBILE JKN
Hari ini, Selasa, 13 Maret 2018, Pihak BPJS Kesehatan Regional Kalimantan Tengah melakukan Sosialisasi Mobile JKN KIS untuk ASN dan PTT di Lingkungan Pemerintah Kota Palangka Raya khususnya BKPP Kota Palangka Raya. Dulunya Kartu Indonesia Sehat ini bernama BPJS Kesehatan atau kartu Askes. Kelebihan dari aplikasi Mobile JKN KIS ini untuk memudahkan dalam penginputan data jumlah peserta JKN KIS dimana saja tanpa harus datang ke kantor BPJS Kesehatan. Hanya cukup satu langkah dengan smartphone anda.
Berita Terkait
- SURAT EDARAN WALIKOTA PALANGKA RAYA PERIHAL HARI LIBUR NASIONAL DAN CUTI BERSAMA TAHUN 2023
- Disampaikan link dari BPJS Ketenagakerjaan PNS KU SAHABATKU
- BKPSDM Kota Palangka Raya selenggarakan kegiatan Outbound untuk memperkuat kekompakan dan membangun tim efektif
- UU RI NOMOR 28 TAHUN 2022 TENTANG ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA NEGARA TAHUN 2023
- Kegiatan Apel Senin Pagi pada tanggal 26 September Tahun 2022